Thursday, 6 June 2013

Sumber-Sumber Penghasilan di Internet



      Sumber Penghasilan adalah Termasuk Bahan Utama yg perlu diletakkan di website atau blog, selain konten atau tulisan kita. Kalo kita ingin menjual produk sendiri, baik produk barang atau jasa, ya  produk sendiri tersebutlah yg kita tampilkan di website. Kalo kita gak punya produk sendiri, ya kita menjual produk orang lain. Menjual produk orang lain dalam dunia online dikenal sebagai sebutan affiliate atau reseller. Semacam jadi agen atau broker gitulah kalo di dunia offline.


      Jadi jelas, yg namanya kita jadi affiliate gak mesti harus menjual. Semua pekerjaan itu tergantung pada kebijakan masing-masing perusahaan yg memiliki sistem affiliate. Ada Perusahaan Affiliate yg mengharuskan menjual baru kita dapat komisi (PPS), ada yg cuma minta biodata calon prospek (PPL) kita dapat komisi, ada yg mengharuskan kita menyediakan website untuk dipasangi iklan perusahaan shg bisa dapat komisi dari klik orang lain (PPC), ada juga yg tidak mensyaratkan website namun kita harus meng-klik iklan di website perusahaan ybs shg kita bisa dapat komisi (PTC).
    
1. Affiliate PTC
      PTC (Paid To Click) adalah perusahaan Per-iklan-an. Mereka menjadi perantara pemasangan iklan dari perusahaan pengiklan. Kita akan dapat komisi bagi hasil jika diterima menjadi affiliate mereka.

Daftar PTC Indonesia yang terpercaya membayar membernya dan pendaftarannya GRATISS . . .
  1. TRIMURTIKLIK
  2. KLIKAJADEH  
  3.  ASIACLIX
2. Affiliate PPC
      PPC (Pay Per Click) adalah perusahaan Per-iklan-an juga. Mereka menjadi  perantara pemasangan iklan dari perusahaan pengiklan. Kita akan dapat  komisi bagi hasil jika diterima menjadi affiliate mereka. Pada PPC, Kita dibayar kalo ada orang lain yg klik iklan di website/Blog kita. Kalo kita sendiri yg klik kita gak bakal dibayar, bahkan bisa dipenalti  alias di Drop out alias di-banned kalo ketahuan. Tugas kita cukup membuat sebuah website menyangkut topik apa saja sesuai dengan ide kita. Lebih bagus kalo topik tersebut banyak dicari orang. Itulah pentingnya riset tentang topik bisnis.

Contoh PPC seperti  Kumpul_Bloger
 

3. Affiliate PPS
      PPS (Pay Per Sale) akan membayar jika terjadi penjualan melalui Link kita. Kalo org Cuma ngeklik Link doank, kita belum dibayar. Kalo sampai terjadi penjualan, baru kita dibayar. Sebagai affiliate PPS, biasanya kita dapat komisi bagi hasil antara 30%- 75% untuk setiap penjualan yang terjadi lewat link kita. Misal, harga produk affiliate Rp. 100.000,-. Jika Anda berhasil menjual 1 kali produk  affiliate dengan komisi 50%, maka komisi yg masuk ke rekening anda adalah Rp. 50.000,-.
 

0 comments:

Post a Comment

 

Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com